Datangi Mako Koramil 0601 Surya Kencana, Personil Polsek Bogor Tengah Berikan Kejutan di Perayaan HUT TNI ke – 79

    Datangi Mako Koramil 0601 Surya Kencana, Personil Polsek Bogor Tengah Berikan Kejutan di Perayaan HUT TNI ke – 79

    KOTA BOGOR – Personil Polsek Bogor Tengah Polresta Bogor Kota Polda Jabar mendatangi Mako Koramil 0601 Surya Kencana.

    Hal itu sesuai arahan kapolresta Bogor Kota Kombes Bismo Teguh Prakoso dalam rangka mempererat sinergitas TNI Polri.

    Kedatangan personil Polsek Bogor Tengah bertujuan untuk memberikan ucapan selamat HUT TNI ke – 79, dengan melakukan aksi jalan kaki yang dipimpin Kapolsek Akp Agustinus Manurung.

    Kegiatan berjalan khidmat, sebagai ungkapan rasa syukur Kapolsek Bogor Tengah memberikan kue yang diterima oleh Danramil Kapten Hermawan.

    “Dirgahayu TNI ke – 79, semoga sinergitas TNI Polri terjalin solid untuk menjaga Negara Kesatuan Republik Indonesia, ” ucap Kapolsek Bogor Tengah Akp Agustinus Manurung.

    Sjah Nur

    Sjah Nur

    Artikel Sebelumnya

    Antisipasi Terjadi Keributan, Anggota Polsek...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Ciwaringin Menghadiri Kegiatan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Ketua Dewan Pers Apresiasi Polri sebagai Lembaga Publik Informatif
    Rustika Herlambang Apresiasi Polri Raih Penghargaan Keterbukaan Informasi Publik, Bukti Komitmen Transparansi
    Leonardy Harapkan Kongres PB Lemkari Akhir Januari 2025

    Ikuti Kami