Bhabinkamtibmas dan Babinsa Sambang Warga Binaan

    Bhabinkamtibmas dan Babinsa Sambang Warga Binaan

    KOTA BOGOR – Bhabinkamtibmas Kelurahan Muarasari Polsek Bogor Selatan Polresta Bogor Kota Polda Jabar melaksanakan kegiatan sambang warga binaan di RW 7 RT 1.

    Hal tersebut sesuai dengan arahan Kapolresta Bogor Kota Kombes Pol Bismo Teguh Prakoso agar senantiasa jajarannya bersinergi dengan TNI serta masyarakat guna kenyamanan dan keamanan masyarakat dilingkungan warga binaan.

    “Dengan adanya kegiatan tersebut diharapkan masyarakat merasakan kehadiran negara guna mencegah terjadinya hal-hal yang tidak kita inginkan serta keamanan dan kenyamanan warga, ” ucap kapolsek Bogor Selatan Kompol Diana Sulistiowati.

    Hadir dalam kegiatan tersebut Bhabinkamtibmas Kelurahan Muarasari Aiptu Riyanto, Babinsa Peltu Bambang Gunawan beserta RT RW setempat.

    Humas Polsek Bogor Selatan Polresta Bogor Kota Polda Jabar

    Hidajat

    Hidajat

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Bogor Utara Laksanakan Pengaman Kegiatan...

    Artikel Berikutnya

    Patroli Samapta Polsek Bogor Utara Antisipasi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri Siapkan Ambulans Udara Selama Operasi Lilin 2024 untuk Dukung Libur Nataru Aman
    6 Penekanan Irwasum Polri ke 100 Perwira Remaja SIPSS Batalyon Ksatria Sadacara
    Kapolres Blitar Resmikan Ruang Pelayanan BPKB, Wujudkan Layanan Prima untuk Masyarakat

    Ikuti Kami